
11 Makanan Lebaran dari Berbagai Daerah di Indonesia
Jakarta, GPriority.com – Hari Raya Idul fitri menjadi akhir perjalanan dengan penuh kebahagiaan dan kesedihan bagi kaum muslimin di seluruh dunia karena harus meninggalkan bulan Ramadan. Di akhir bulan Ramadan, masyarakat muslim di dunia khususnya Indonesia akan merayakan Hari Raya Idul fitri sesuai kebiasaan dan kebudayaan masing-masing di setiap daerah. Masyarakat di perkotaan biasanya akan…